Pantun1

Secangkir madu dibawa pergi
harimau berlari kencang sekali
saat nafas tak ada lagi
barulah ingat pada ilahi

0 komentar: